hidup nyaman tapi nggak aman?
Hm... bukan pilihan yang bagus.
Ok. Gimana kalau ini...
hati tenang tapi nggak tenteram, atau
Weh... tetap bukan pilihan yang menyenangkan.
Kalau gini...
pikiran mumet tapi hati tenang, atau
pikiran tenang tapi hati mumet?
Dooooh, kok tetep nggak enak ya.
Yah, ternyata kadang kita emang dihadapkan pada pilihan yang opsinya bukan win-win solution.
Bahkan saat kita dalam sisi yang 'dimenangkan' pun justru kita merasa kalah.
Apa iya mengalah untuk menang itu masih berlaku?
Kalau kamu akan milih apa kira-kira?
No comments:
Post a Comment